Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

MAKANAN YANG BAIK UNTUK KESEHATAN MATA

Gambar
MAKANAN YANG BAIK UNTUK KESEHATAN MATA Mengonsumsi makanan sehat dan seimbang merupakan kunci untuk menjaga kesehatan mata yang dapat membantu mengurangi resiko mata bermasalah. Kondisi mata yang mungkin bisa Anda cegah dengan mengonsumsi makanan sehat meliputi:     katarak, yang menyebabkan penglihatan kabur     degenerasi makula karena usia     glaukoma     mata kering     penglihatan malam yang buruk Mata kita membutuhkan banyak antioksidan agar tetap sehat, diantaranya yakni:     Lutein     Zeaxanthin     Vitamin A, C, E     Beta karoten     Asam lemak omega-3     Zinc Diet seimbang yang paling baik tersusun dari berbagai protein, susu, buah, dan sayuran. Cobalah untuk makan campuran sayuran di siang hari, menggabungkan berbagai jenis makanan dalam berbagai warna. Anda harus membatasi konsumsi makanan tidak sehat yang mengandung lemak jenuh atau mengandung gula tinggi. Inilah 4 jenis makanan terbaik untuk mata Anda. Yuk disimak     Wortel terkenal baik untu

Benda Asing Di Mata? Ini Tips Mengatasinya

Gambar
Benda Asing di Mata? Ini Tips Mengatasinya  Jika sesuatu masuk ke mata Anda, ini akan menyebabkan iritasi, merah, berair dan sebaginya. Kebanyakan orang akan langsung mengusap, menggosok-gosok atau mengucek-ucek matanya saat mengalami kelilipan. Mungkin yang dimaksudkan agar benda asing yang masuk ke dalam kelopak mata bisa keluar, Namun, kebiasaan ini adalah kurang baik. Apapun benda asing yang masuk ke dalam kelopak mata, jelas tidak boleh digosok atau dikucek, karena bisa jadi malah akan membahayakan retina mata. Jangan sampai menyepelekan gangguan mata ringan hingga berakibat infeksi serius bahkan sampai menyebabkan masalah penglihatan secara permanen. Membuang Debu atau Kotoran dari Mata Membersihkannya dengan Air Coba bersihkan dengan menyelamkan mata ke dalam air. Ambil wadah atau bak kecil atau semacamnya. Kemudian isikan dengan air bersih, lalu kedipkan berulang ulang kali mata anda didalam air tersebut. Maka benda asing tersebut akan keluar dengan sendrinya.

Cara Berhijab Yang Nyaman Meskipun Berkacamata

Gambar
Cara Berjilbab Yang Nyaman Meskipun Berkacamata Untuk kalian wanita berkacamata, hindarilah hijab yang sempit. Menggunakan hijab seperti ini akan menyebabkan rasa tidak nyaman dibagian telinga. Hijab yang terlalu sempit membuat frame kacamata akan menekan ke permukaan belakang telinga. Sehingga rasa tak nyaman dan rasa sakit akan dialami oleh pemakainya. Diusahakan tidak memakai aksesoris terlalu besar Memakai aksesoris boleh-boleh saja untuk menambah keindahan berhijab. Tetapi perhatikanlah untuk wanita berkacamata. Kalian sudah memiliki aksesoris di bagian kepala kalian yaitu kacamata itu sendiri. Jika kalian memakai aksesoris yang besar akan berkesan terlalu ramai dan kurang cocok dipadukan. Jadi pakailah aksesoris yang simple dan cocokan dengan penampilan berkacamata kalian Pilihlah bahan hijab atau dalaman kerudung yang elastis Tips ini akan membantu kalian mempermudah melepas atau memakai kacamata. Bahan hijab yang mudah diatur ketika memakai kacamata akan me

Perbedaanya Lensa Anti Radiasi dengan Blue Light ( blueray )

Gambar
Perbedaanya Lensa Anti Radiasi dengan Blue Light ( blueray ) Lensa anti-radiasi BluRay adalah penemuan terbaru yang melindungi mata Anda dari sinar matahari atau radiasi komputer yang mengandung lampu / cahaya berwarna biru (BluRay) serta sinar UV, sehingga mata lebih sehat, tidak cepat lelah, dan pendangan menjadi lebih nyaman. Perbedaan lensa anti radiasi standar dengan anti radiasi Blu ray adalah, lensa anti radiasi standar masih bisa ditembus cahaya biru (bluray, panjang gelombang 405 nm) yang terdapat di komputer, tablet, telepon, lampu dan produk elektronik lainnya. Jagalah kesehatan mata Anda dengan lensa anti-radiasi Bluray. Kita sering mendengar tentang bahaya sinar UV yang bisa menyebabkan kerusakan pada mata dan kulit. Sinar UV tidak bisa dilihat oleh mata kita karena mereka termasuk dalam cahaya tak terlihat, sumber terbesar adalah matahari. Mata manusia hanya bisa melihat cahaya dengan panjang gelombang 400 nm-760 nm yang disebut Visible Light. Cahaya yang ter
Gambar
LENSA PROGRESSIVE Lensa progressive adalah lensa multi fokus yaitu lensa untuk melihat jauh, sedang dan dekat tanpa batas yg biasanya berbentuk bulatan, yang menurut fungsinya adalah lensa untuk keperluan penglihatan usia presbiopia. Untuk pemakai progressive dengan aktivitas berimbang membaca dan melihat jauh. Dapatkan segera hanya di Optik Fadya dan untuk pemeriksaan mata secara gratis. Kacamata bisa di KREDIT SELAMA 5 BULAN. Office Optik Fadya Address : Jl.Pirngadi No.175.Podomoro Kec.Pringsewu Kabupaten Pringsewu Lampung 35373 Telpn : 083811017070 (WA) Email : fadyaoptik[at]gmail.com